Sinergi Perguruan Tinggi dan Pemerintah Dorong Digitalisasi Ekspor, Impor, dan Logistik Nasional
BANDUNG (TI.COM) – Universitas Logistik dan Bisnis Internasional (ULBI) bersama Lembaga National Single Window (LNSW) Kementerian Keuangan Republik Indonesia meresmikan Indonesia National Single Window (INSW) Collaboration Center, sebagai wujud kolaborasi strategis dalam memperkuat transformasi digital di bidang ekspor, impor, dan logistik nasional. Kegiatan yang digelar di Auditorium ULBI, Bandung, ini dirangkaikan dengan Kuliah Umum bertajuk […]